Babinsa Bersama Petugas Polsek Cek Lokasi Kejadian Evakuasi Penemuan Mayat

    Babinsa Bersama Petugas Polsek Cek Lokasi Kejadian Evakuasi Penemuan Mayat
    Babinsa Bersama Petugas Polsek Cek Lokasi Kejadian Evakuasi Penemuan Mayat

    MARTAPURA - Menerima Laporan dari warga adanya Penemuan mayat seorang laki - laki.pada Kamis 27 April 2023 Pukul 07.20 WITA di Desa Jambu Raya Kecamatan Beruntung Baru.

    Petugas Relawan, babinsa Koramil - 11/Aluh - Aluh dan Anggota Polsek Kecamatan Beruntung Baru Kabupaten Banjar melakukan pengecekkan dilapangan.

    Kopka Mulyani Babinsa Desa Jambu Raya Koramil 1006-11/Alh melakukan Koordinasi dengan Aparat Polsek Beruntung Baru terkait adanya laporan warga tetang penemuan mayat.

    Mendapati laporan tersebut ia langsung bergegas menuju lokasi. Setibanya di lokasi, diketahui bahwa mayat yang ditemukan dalam keadaan tenggelam dan kaku.

    Dilokasi kejadian Kopka Mulyani bersama petugas Polsek Beruntung'Baru menerima laporan dan didapat data serta fakta kronologis kejadian penemuan mayat.

    Ditemukan mayat seorang Laki-laki bernama "  Hendra Alias Sugeng Bin Hadeli, kelahiran  Jambi Raya 23 September 1983 dan jenis kelamin Laki Laku , Pekerjaan  Buruh harian Lepas, Agama : Islam, Alamat  Desa Jambi Raya Kecamatan Beruntung Baru .

    Saksi melihat penemuan Mayat  Hamdani, Ketua RT 01 Desa Jambu Raya ( 48 ) menceritakan sepintas kronologis bahwa Pada saat  pertama dirinya keluar rumah pukul 07.00 Wita menuju balai  desa bertepatan di depan rumahnya  melihat ada Mayat seorang laki laki tenggelam dan sudah laku .

    Tak selang beberapa lama Hamdani melaporkan kepetugas Polsek dan menghubungi Babinsa Koramil Aluh - Aluh dan Relawan.

    Tiba ditempat lokasi penemuan mayat di evakuasi ke Puekesmas Beruntung Baru untuk melaksanakan Visum dan penanganan Tim INAFIS Polres Banjarbaru untuk dilakukan identifikasi secara memdalam

    banjar
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Sinergitas Babinsa dan Bhabinkamtibmas Terlihat...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Gambut Dampingi Warga Miskin' Penyaluran...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Lanud Sultan Hasanuddin Gelar Doa Bersama Jelang HUT Koopsudnas
    Polisi Buka Posko Pelayanan untuk Warga Korban Kebakaran di Kemayoran
    Dittipidsiber Tangkap Pelaku Deepfake Presiden Prabowo dan Pejabat Negara Lainnya
    Lanud Sultan Hasanuddin Dukung  Jungar Prajurit Wing Komando II Kopasgat

    Ikuti Kami